Site icon Apabedanya.com

Nominasi Lengkap Gembrit Awards 2018

Nominasi Lengkap Gembrit Awards 2018

Apabedanya.com – Di penghujung tahun 2018, Twitter diramaikan oleh penghargaan yang cukup bergengsi yaitu Gembrit Awards. Ini terbukti saat tagar #GembritAwards2018 berhasil merajai trending topic Indonesia.

Gembit Awards pertama kali dihadirkan oleh akun Twitter @Gembrit pada tahun 2010. Penghargaan ini didedikasi kepada para selebtweet dan dipilih oleh warga Twitter dengan cara mention ke @Gembrit tulis nama kategori dan sertakan tagar #GembritAwards2018.

Gembrit Awards memiliki beragam kategori untuk diperebutkan oleh selebtweet atau akun hampir selebtweet. Salah satunya adalah kategori akun paling drama, 3 akun yang menjadi nominasi dipilih oleh @Gembrit karena penuh drama selama tahun 2018. Penasaran dong dengan kategori lainnya?

Nominasi lengkap Gembrit Awards 2018

KATEGORI AKUN SHARING

  1. @romeogadungan
  2. @Hujandisenja
  3. @GiaPratamaMD

KATEGORI AKUN RANDOM

  1. @inizali
  2. @dare_darou
  3. @krisnaERLG

KATEGORI AKUN PALING DRAMA

https://twitter.com/MoniqueAubrey/status/1078280332766519296

  1. @BanyuSadewa
  2. @DiajengLrst
  3. @aipsu

KATEGORI AKUN TIGA DIGIT

1. @aldifan_

2. @savikovic

3. @priacirebon

KATEGORI AKUN MEN-FESS (MENTION CONFESS)

https://twitter.com/arieoz/status/1078286750114402305

  1. @askmenfess
  2. @rlthingy
  3. @tubirfess

KATEGORI AKUN TERMODERASI

  1. @NetflixID
  2. @bintik_
  3. @BudeSumiyati

KATEGORI AKUN DOKTER TIMELINE

  1. @aan__
  2. @ferdiriva
  3. @ryuhasan

KATEGORI AKUN BIDADARI TIMELINE

1. @selphieusagi
2. @kzahras
3. @profatitties

KATEGORI AKUN VIRAL 2018

1. @MISSARAP
2. @bayu_joo
3. @andihiyat

Nah gimana ada selebtweet favorit kamu enggak masuk nominasi? Jangan lupa dukung dia dengan mention sebanyak-banyaknya di Twitter. Pemenang diumumkan 29 Desember 2018.

Foto header: marketingland.com

Baca juga:

Dari Jokowi Hingga Gaya Bicara Anak Jaksel, Ini Top Tweet di Tahun 2018

Exit mobile version