Site icon Apabedanya.com

Harga Tiket Head in the Clouds Jakarta

Apabedanya.com – Sukses besar di Amerika Serikat, acara festival musik Head in the Clouds hadir di Jakarta. Dilansir dari akun Twitter @88rising, festival musik ini akan berlangsung pada 7 Maret 2020 di JIEXPO Kemayoran, Jakarta. Penasaran siapa saja yang akan tampil?

line up Head in the Clouds Jakarta 2019

Artis-artis yang akan tampil di Head in the Clouds Jakarta adalah Rich Brian, Joji, Niki, Higher Brothers, dan August 08. Nantinya akan ada phase kedua, sabar ya.

Harga Tiket Head in the Clouds Jakarta

Nah untuk harga tiket Head in the Clouds Jakarta dimulai dari Rp 1.188.000.

General Admission – PRE-SALE 2 IDR 1.188.000

Exclusive GA Bundle – Tshirt S PRE-SALE 2 IDR 1.788.000

Exclusive GA Bundle – Tshirt M PRE-SALE 2 IDR 1.788.000

Exclusive GA Bundle – Tshirt L PRE-SALE 2 IDR 1.788.000

Exclusive GA Bundle – Tshirt XL PRE-SALE 2 IDR 1.788.000

Exclusive VIP Bundle – Tshirt S PRE-SALE 2 IDR 2.988.000

Exclusive VIP Bundle – Tshirt M PRE-SALE 2 IDR 2.988.000

Exclusive VIP Bundle – Tshirt L PRE-SALE 2 IDR 2.988.000

Exclusive VIP Bundle – Tshirt XL PRE-SALE 2 IDR 2.988.000

Untuk kategori General Admission sudah termasuk tiket, T-Shirt HITC Indonesia eksklusif , dan HITC Starter Pack. Untuk kategori Exclusive VIP Bundle termasuk gate masuk VIP eksklusif, akses eksklusif ke lounge VIP, pilihan bar & makanan, kamar mandi VIP, T-Shirt HITC Indonesia eksklusif, HITC starter pack dan banyak lagi lainnya.

Tiket Head in the Clouds bisa kamu pesan di tiket.com.Artis siapa yang ingin kalian tonton di sana? Tulis di kolom komentar!

Baca juga: 12 Fakta Film Shang Chi and the Legend of the Ten Rings, Film Marvel Terbaru 2021

HARGA TIKET HEAD IN THE CLOUDS 2022

Setelah ditunda karena pandemi, hari ini (2 Agustus 2022), 88rising mengumumkan festival musik Head In The Clouds Jakarta akan diselenggarakan pada 3 dan 4 Desember 2022 di Community Park PIK 2. Tiket 2 Hari untuk Head In The Clouds Jakarta mulai dijual pada hari Kamis ini, 4 Agustus 2022 pukul 10 pagi WIB. Informasi selengkapnya kunjungi situs JKT.HITCFESTIVAL.COM.

LINE UP Head in the Clouds Jakarta 2022

Kira-kira siapa saja ya line-up-nya? Rich Brian dan Niki sudah pasti, tuliskan di kolom komentar, siapa yang ingin kamu tonton di Head In The Clouds Jakarta!

Jangan lupa follow media sosial Apabedanya.com di Instagram @apabedanyacom dan Twitter @apabedanyacom untuk mendapatkan update perbedaan dan perbandingan segala hal. Menghadirkan juga konten budaya pop, lifestyle, internet, kesehatan, teknologi, hingga life hacks.

Baca artikel lainnya dari Tri Wahyudi Apabedanya.com di sini! 

Apabedanya.com merupakan situs independen, bantu dan dukung kami untuk meracik konten lebih baik lagi. Kamu bisa memberikan tip melalui tautan ini. 

Exit mobile version